untuk kali ini saya akan membahas tentang tutorial atau belajar membuat web menggunakan hosting gratis.
1.langkah pertama kita harus daftar pada 000webhost.com terlebih dahulu dan akan melakukan beberapa verifikasi melalui email, pesan verifikasi terkadang akan masuk pada kolom spam di email anda , jadi harus mengecek dahulu pada kolom email masuk, jika tidak ada maka anda cek pada kolom spam di email . tentukan nama domain website anda juga,pilih free domain yang ada pada pilihan kedua
2.setelah itu buka email anda untuk memferifikasi akun anda, dan pada 000webhost akan tampil seperti ini
3.setelah email terverifikasi akan tampil seperti dibawah ini ,dan klik "refresh status"
4.kemudian klik menu "go to cpanel" untuk menyetting web anda
6.lalu untuk langkah pemula , kita akan belajar mengenai file manager terlebih dahulu, klik "file manager"
7. jangan lupa sebelum masuk ke file manager kita akan mengganti dulu password default dari file manager menjadi password yang kita inginkan klik "change account password" jadi pada menu ini tidak akan mengganti password login anda ,tapi yang diganti adalah password untuk mengakses file manager ini
8.kemudian masukkan user name dan password seperti yang sudah ada diatas , contoh : username = a78998 dan password = ***** (yang sudah kita ganti tadi)
10. jika sudah masuk pada folder public_html akan ada seperti tampilan dibawah ini , lalu pilih menu upload yang ada diatas dan klik
13.pada contoh yang saya berikan file index.html terletak pada folder /html maka saya contreng untuk dipindahkan keluar yaitu ke folder public_html
14.dibawah ini adalah contoh memindahkan file secara massal dan menentukan akan dipindahkan pada folder mana kah tempat file kita nanti perhatikan tanda merah dibawah .
16.file berhasil dipindahkan dan anda bisa melihat hasilnya seperti dibawah ini
Selamat mencoba :D ! , semoga bermanfaat, jika ada pertanyaan silahkan anda berkomentar pada kolom komentar , jangan pada kolom chatbox :D karena mungkin tidak ada respon dari penulis
1 comments:
menarik sekali artikelnya tentang belajar web hosting
terima kasih infonya
Post a Comment